Jambi – Pimpinan Pusat Muhammadiyah telah menetapkan 10 Dzulhijjah 1444 H pada Rabu, 28 Juni 2023. Ketetapan ini tertuang dalam maklumat PP Muhammadiyah dengan Nomor 1/MLM/I.0/E/2023 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadan, Syawal, dan Zulhijah 1444 H. Maklumat tertanggal 21 Januari 2023 tersebut resmi dirilis pada Senin, 6 Februari 2023 lalu. Dalam menentukan permulaan bulan qamariah,...Read More