Bukhara, Uzbekistan – Universitas Muhammadiyah Jambi (UM Jambi) telah sukses berpartisipasi dan memberikan kontribusi signifikan dalam Konferensi Internasional “Science, Education, and Innovations: Theory, Practice, Results” (Sains, Pendidikan, dan Inovasi: Teori, Praktik, Hasil). Konferensi bergengsi ini, yang diselenggarakan secara Hybrid oleh Bukhara University of Innovation (BIU), telah sukses dihelat pada tanggal 28 Mei 2025 di kampus...Read More